Rabu, 03 Juni 2015

Mainan Edukatif Outdoor

Apa itu mainan anak outdoor ?
Mainan anak outdoor merupakan mainan anak yang berada diluar ruangan yang bersifat edukatif bagi anak. Mainan outdoor ini dapat bermanfaat untuk menstimulasi pertumbuhan perkembangan motorik kasar anak,social anak,psikis anak. Anak yang bermain di luar rumah mempunyai daya tahan tubuh yang kuat di bandingkan  dg anak yang bermain di dalam rumah saja. Mainan outdoor juga dapat bermanfaat untuk tumbuh kembang kelima panca indra anak.
Nah mari kita bahas mengenai jenis-jenis mainan anak outdoor yang bisa bermanfaat bagi pertumbuhan fisik dan psikologi anak :

1. Peluncur Fiber
Mainan ini merupakan mainan anak yang dapat bermanfaat untuk keseimbangan tubuh,melatih keberanian anak,dan selalu menjaga ketertiban.

2. Jungkitan
Merupakan wahana permainan anak yang dapat digunakan bermain oleh 2-4 anak. Manfaat dari permainan ini untuk meningkatkan sosialisasi anak,meningkatkan keseimbangan tubuh,melatih otot kaki,melatih koordinasi, dan keberanian anak.

3. Mandi Bola
Mandi bola merupakan permainan yang sangat menyenangkan,anak dapat mengenal berbagai macam warna,karena mandi bola berisi puluhan bahkan ratusan bola yang berwarna warni.selain bermanfaat mengenal warna  pada anak,mandi bola jg bermanfaat dari segi emosional si anak,misalnya anak menjadi senang dan gembira,selain itu jg bermanfaat untuk tumbuh kembang anak dan pengenalan bentuk: misalnya bentuk lingkaran dapat melatih ketrampilan motorik halus dan motorik kasar anak.

4. Keranjang Bola
Keranjang bola dapat digunakan untuk menstimulasi tumbuh kembang anakbaik fisik maupun non psikis.juga dapat bermanfaat untuk melatih otot tangan dan kaki.anak anak dapat berolah raga sehingga mengeluarkan keringat yang berguna bagi kesehatannya.

5. Bola Dunia
Dapat bermanfaat untuk tumbuh kembang anak,melatih keberanian,mental,melatih otot kakidan tangan dan ketangkasan.

6. Panjat Tambang
Merupakan permainan yang menyenangkan bagi anak. Mempunyai banyak sekali manfaat.misalya melatih keseimbangan tubuh,melatih koordinasi tubuh,melatih keberanian,rasa percaya diri,dan merangsang ketrampilan motorik anak.

7. Tangga Pelangi
Mempunyai manfaat untuk pertumbuhan dan perkembangan anak,misalnya melatih keseimbangan tubuh anak,melatih keberanian,keberanian,rasa percaya diri akan muncul,pengenalan warna,dan lain sebagainya.

8. Terowongan
Bagus digunakan untuk balita usia 2 tahun.karena bermanfaat sekali untuk melatih gerakan antara tangan dan kaki,dan juga menemukan gerakan gerakan yang baru.

9. Mangkok Putar
Merupakan wahana mainan anak yang berbentuk seperti mangkok.manfaat dari mainan ini yaitu melatih keberanian,keseimbangan,melatih kerjasama,kemandirian,dan kreativitas anak.

10.  Roda Putar hamster
Bermanfaat untuk melatih keberanian dan mental anak.

11.  Ayunan Bulat
Manfaat dari mainan ini yaitu menumbuh rasa percaya diri,melatih keberanian anak, dan lain-lain

12.  Ayunan kotak
Ayunan ini dapat bermanfaat bagi anak,misalnya dari segi fisik anak dapat berlatih keseimbangan,sedangkan dari segi psikis anak dapat merasa tenang,gembira, dan dari segi social anak dapat melatih kemampuan bersosialisasi dg temannya.

13.  Papan Titian
Mainan ini dapat bermanfaat untuk melatih keseimbangan tubuh anak,meningkatkan keberanian mental.

14.  Jembatan Goyang | Jembatan Rantai
Merupakan wahana permainan yang berbentuk jembatan,dapat bermanfaat untuk melatih keseimbangan tubuh anak,melatih keberanian,dll

15.  DLL

Info Pemesanan
1. Sunarto , HP: 081578844504,
2. Pin bb: 2a944297
3. WA : Sunarto : 081578844504,

Email: cvbajatoys@gmail.com

Minggu, 24 Mei 2015

Perlengkapan kelas dan sekolah
Loker biasa digunakan untuk meletakan atau menyimpaan mainan edukatif ataupun buku agar tidak berantakan setelah digunakan. Loker melatih anak tentang kebersihan dan kerapihan. Loker dengan Warna yang menarik dapat juga sebagai bentuk pengenalan warna kepada siswa.








 









Jumat, 22 Mei 2015

Menyediakan berbagai peralatan mebelair kelas, antara lain meja dan kursi siswa, meja dan kursi guru, rak, meja baca, peralatan UKS, perpustakaan. Dll .Untuk Paud,TK,PLAYGROUP,SD,SMP,SMA.

 










Senin, 18 Mei 2015


Dalam rangka meningkatkan kecerdasan dan kreatifitas seorang anak yang masih berada di PAUD (Pra Usia Dini) maupun TK (Taman Kanak-Kanak), maka orang tua dan guru hendaknya mencukupi kebutuhan mereka terutama alat-alat bermain. Namun alat bermaian disini tidak hanya sekedar alat permaianan biasa namun sebagai peralatan yang mampu bermanfaat hal-hal sebagai berikut :



  • Menstimulasi Logika Anak
  • Pemecahan Masalah (Problem Solving)
  • Motorik Halus terhadap warna
  • Kemampuan Bersosial
  • Konsep Mekanik
  • Melatih Konsentrasi
  • Pengenalan Geometri sejak dini 


1. Sunarto , HP: 081578844504,
2. Pin bb: 2a944297
3. WA : Sunarto : 081578844504,

Email: cvbajatoys@gmail.com


Rabu, 13 Mei 2015

Kami memproduksi dan memasarkan berbagai macam APE luar untuk TK/TPA, PAUD, PLAYGROUP,POSYANDU, seperti ayunan, komedi, perosotan, jungkitan dll, menerima pembuatan pesanan APE luar sesuai keinginan pelanggan dengan harga bersaing
Untuk pembelian partai, kami memberikan potongan harga
   

Kami siap menerima proyek pengadaan Alat Peraga Edukatif untuk DIKNAS, BKKBN (BKBKIT), CSR dll. Kami menerima pesanan pembuatan  APE INDOOR & APE OUTDOOR dan mainan edukatif lainnya dengan  spesifikasi yang pelanggan inginkan. Siap kirim ke seluruh wilayah Indonesia.

1. Sunarto , HP: 081578844504,
2. Pin bb: 2a944297
3. WA : Sunarto : 081578844504,

Email: cvbajatoys@gmail.com




 Toys for children intelligence training

Educational toys can enhance the children's creativity, it can stimulate thinking by observing, analyzing and trying to tamper add modifiers. For young children, play the way holding the goods or objects that interest would be more acceptable to the child rather than to play in a way that is too heavy and dull. Many things considered boring by young children, such as numeracy, and writing, so we should be able to teach them in ways that are interesting and fun. One way that can attract and delight small children by using toys. Children will be pleased with the toy, without being taught in detail, they will use his instinct to try something new that they consider.

By playing such a way, the child will learn to think little by little. It will train the power of thought, imagination, creativity, sensory and motor child. Educate and teach children to be with love and patience. Small children usually want to do anything without the ban, because they want to try all as he wishes. Let them play by the creativity and the desire, we have to do is with him. To train and enhance children's creativity will be better if you use the tool / object / media / or anything that could make children playing happily and cheerful, and one of the items that are educational toys.









Selasa, 12 Mei 2015

Jual Mainan Edukatif | Mainan Edukatif Anak | Mainan Edukatif Balita | Mainan Edukatif Kayu Murah

Mainan anak edukatif bisa meningkatkan kreatifitas anak, hal tersebut bisa merangsang cara berpikir dengan cara mengamati , menganalisa dan mencoba mengutak atiknya. Bagi anak yang masih kecil, bermain dengan cara memegangi barang atau benda yang menarik perhatian akan lebih bisa diterima oleh anak itu daripada diajak bermain dengan cara yang terlalu berat dan membosankan. Banyak hal yang dianggap membosankan oleh anak kecil, seperti berhitung, dan menulis, sehingga kita harus bisa mengajari mereka dengan cara-cara yang menarik dan menyenangkan. Salah satu cara yang bisa menarik dan menyenangkan anak kecil yaitu dengan menggunakan mainan. Anak-anak akan merasa senang dengan mainan, tanpa diajari secara detail, mereka akan menggunakan nalurinya untuk mencoba sesuatu yang mereka anggap baru.

Dengan cara bermain seperti itu, anak akan belajar berpikir sedikit demi sedikit. Hal itu akan melatih daya pikir, imajinasi, kreatifitas, sensorik dan motorik anak. Mendidik dan mengajari anak harus dengan penuh kasih sayang dan kesabaran. Anak kecil biasanya ingin melakukan sesuatu tanpa ada larangan, karena mereka ingin mencoba-coba semua sesuai keinginannya. Biarkanlah mereka bermain sesuai kreatifitas dan keinginannya, yang harus kita lakukan adalah mendampinginya. Untuk melatih dan meningkatkan kreatifitas anak tersebut akan lebih baik jika menggunakan alat/benda/media/ atau apapun yang bisa membuat anak bermain dengan gembira dan ceria, dan salah satu barang itu adalah mainan anak edukatif.

 Reservasi
1. Sunarto , HP: 081578844504,
2. Pin bb: 2a944297
3. WA : Sunarto : 081578844504,

Email: cvbajatoys@gmail.com





















Jual Alat Peraga Edukatif Murah | Jual APE Indoor dan Outdoor

Genius Edutoys
  adalah produsen mainan anak, mainan kayu,mainan outdoor,mainan edukatif, dan distributor produk ekspor. Kami siap menerima proyek pengadaan Alat Peraga Edukatif untuk DIKNAS, BKKBN (BKBKIT), PAUD, TK/KB,PLAYGROUP,POSYANDU,CSR dll. Kami menerima pesanan pembuatan  APE INDOOR & APE OUTDOOR dan mainan edukatif lainnya dengan  spesifikasi yang pelanggan inginkan. Siap kirim ke seluruh wilayah Indonesia.

1. Sunarto , HP: 081578844504,
2. Pin bb: 2a944297
3. WA : Sunarto : 081578844504,

Email: cvbajatoys@gmail.com

Sabtu, 02 Mei 2015

 Wire Pesawat | Melatih Psikomotorik Anak

MENCERDASKAN BUAH HATI ANDA,
Salam sejahtera bagi kita semua, �
Salam ceria dan cerdas untuk anak-anak Indonesia, �

Genius Edutoys adalah sebuah merk/ brand yang bergerak di bidang Trainning Pendidikan, produsen mainan edukatif dan alat peraga pendidikan. Yang lebih dikhususkan pada alat peraga dan mainan edukatif untuk PAUD, PG, TK, Posyandu,SD kelas rendah ,dll 

Desain dan produk kami menawarkan produk mainan anak langsung ke anda baik orangtua maupun guru, karena kami sadar bahwa alat permainan sangat penting artinya untuk membantu perkembangan anak. Penggunaan alat bermain dalam dunia anak akan membantu meningkatkan kemampuan anak dalam keterampilan motorik halus dan kasar; mengembangkan modalitas sensoris melalui warna, tekstur, bau dan suara dalam berbagai ragam alat permainan; melatih problem solving, dan juga melatih kemampuan sosial dan emosional anak.
BAJA TOYS  menyediakan berbagai alat permainan edukatif dengan bahan dasar kayu, MDF, kayu lapis, stiker digital, magnet dan lain sebagainya. Dalam kontek ini dirancang aman bagi anak. Dalam hal ini jenis cat juga harus aman bagi anak-anak. Produk kami menggunakan jenis cat non toxic ( tidak berbau pedas, menyengat, tidak beracun, ) Alat permainan yang kami produksi bervariasi sehingga dapat dimanfaatkan untuk menstimulasi aspek kognitif, psikomotorik maupun emosi dan sosial anak sesuai tahap perkembangannya. Sehingga menjadi suatu aktivitas bermain dengan konsep dasar belajar yang sangat menyenangkan bagi anak-anak.

Salam Cerdas

ttd

BAJA TOYS
1. Sunarto , HP: 081578844504,
2. Pin bb: 2a944297
3. WA : Sunarto : 081578844504,

Email: cvbajatoys@gmail.com

Selasa, 21 April 2015

 Produsen dan distributor alat peraga pendidikan taman kanak-kanak (TK),tk,paud,playgroup,posyadu, alat peraga edukasi, pendidikan anak usia dini.

 
FUNGSI, MANFAAT DAN CONTOH APE SESUAI PERKEMBANGAN ANAK
Ada beberapa manfaat dan Fungsi Ape bagi anak usia dini diantaranya adalah :

Melatih kemampuan motorik ; Stimulasi untuk motorik halus diperoleh pada saat anak meraih dan  mengambil mainannya, meraba, memgang dengan kelima jarinya, dan sebagainya. Sedangkan rangsangan motorik kasar didapat anak saat menggerak-gerakan mainnya, melempar, mengangkat, dan sebagainya.

Melatih konsentrasi; Ape dirancang untuk menggali kemampuan anak, termasuk kemampuannya dalam berkonsentrasi dan fokus. Saat menyusun puzzel, katakannlah, anak dituntut untuk fokus pada gambar atau bentuk yang ada di depannya sehingga anak tidak berlari-larian atau melakukan aktifitas fisik lain sehingga konsentrasinya bisa lebih tergali. Tanpa konsentrasi, bisa jadi hasilnya tidak memuaskan.

Mengenalkan konsep logika sederhana; anak dilatih untuk berfikir logis dengan mengikuti urutan atau aturan sederhana sesuai dengan permainan yang dimainkannya, dimana anak dapat berfikir secara logis untuk menentukan suatu keputusan antara satu konsep dengan konsep lain dari mainannya, misalnya dalam menyusun balok anak akan berfikir bahwa balok yang besar lebih baik jika diletakan di bagian bawah sebagai pondasi sehingg tidak menggangu keseimbangan bangunan yang dibuatnya.

Mengenal konsep sebab akibat; Anak akan belajar konsep-konsep sederhana tentang sebab dan akibat sesuatu. Contohnya, jika anak memasukan benda kecil ke dalam benda yang besar akan berhasil, sehingga anak memahami bahwa benda yang lebih kecil bisa dimuat dalam benda yang lebih besar. Sedangkan benda yang lebih besar tidak bisa masuk ke dalam benda yang lebih kecil. ini adalah pemahaman konsep sebab akibat yang sangat mendasar.

Melatih kemampuan verbal dan bahasa anak; Permainan edukatif sangat baik jika dibarengi dengan komunikasi yang terarah, ini dapat dilakukan dengan dialog atau teknik bercerita dan mendongeng untuk anak. Metode ini dapat memberikan manfaat tambahan bagi anak, yakni meningkatkan kemampuan berbahasan juga, kemampuan bersosialisasi dan komunikasi anak dengan orang lain.

Menambah pengetahuan dan wawasan; dengan Permainan edukatif wawasan anak akan bertambah seiring dengan kemapuan anak untuk menjelajah aspek-aspek permainan tersebut. Eksplorasi anak terhadap kegiatan main memberikan hasil berupa proses penambahan pengetahuan dan wawasan baik segi bentuk, ruang dan ragam warna. yang pada intinya dapat menstimulasi panca indra anak, yang meliputi indera penglihatan, penciuman, pengecapan, perabaan dan pendengaran.

Mengenalkan warna, bentuk dan tekstur; Dari mainan edukatif ini, anak dapat mengenal raga/variasi bentuk dan warna. Ada benda berbentuk kotak, segiempat, bulat dengan berbagai warna; biru, merah, hijau, dan lain sebagainya.

Pemesanan Hub :

GENIUS EDUTOYS
PRODUKSI & DISTRIBUTOR  PERAGA PENDIDIKAN.
Phone : +62 877 3488 4805
WA : 085702439099
PIN BB. 550D03D9
Email : genius.edutoys@gmail.com

Senin, 13 April 2015


Selamat Datang di Mainan Edukatif Anak-Anak 
(GENIUS EDUTOYS)

Dear Ayah dan Ibu,
Seperti kita tau bahwa manusia mencapai peradaban yang maju dengan menggunakan kecerdasannya, dan uniknya otak mengalami perkembangan luar biasa HANYA 2 TAHUN sejak dilahirkan.
Tahukah Anda, sel otak berkomunikasi dengan sel otak lain melalui sambungan yang disebut sinapsis. Saat dilahirkan, setiap sel otak bayi memiliki 2.500 sinapsis. Dan akan meningkat menjadi 15.000 sinapsis ketika mencapai usia 2-3 tahun. Dari segi bobot, otak bayi yang baru dilahirkan sekitar 300 gram, dan akan bertambah menjadi 1.200 gram pada usia 2 tahun. WOW!!!! padahal otak manusia dewasa hanya 1.250 gram (perempuan) dan 1.400 gram (laki2).
Selain itu, pada rentang usia 0-5 tahun daya eksplorasi anak-anak berkembang dengan sangat pesat. Anak akan mulai menyerap dan menerima segala informasi yang didapatnya pada tingkat tertinggi dalam sepanjang hidupnya.

Masa GOLDEN AGE tersebut tidak akan terulang, karena itu balita sangat perlu stimulasi lewat permainan sederhana yang edukatif. Stimulasi yang diterima anak pada masa GOLDEN AGE akan berpengaruh besar pada kecerdasan, kreativitas, dan perilaku anak pada usia dewasanya.

Genius Edutoys adalah produsen yang menjawab kebutuhan akan mainan edukatif. Kami sangat peduli pada perkembangan buah hati Anda. Produk kami juga menggunakan material yang aman untuk balita.
Jadi, tunggu apalagi, silahkan order�!!!! karena alat peraga edukatif �Lebih dari sekedar Bermain�
Happy Shopping












Utk kenyamanan Anda berbelanja, PLIZ CEK Terms and Condition 
Aneka Permainan Kayu Edukatif (model lain cek di katalog)

Popular Posts